June 20, 2009
run,dela run!!
"you can avoid reality but you can't avoid consequences of avoiding reality.."
kemaren liat kata-kata itu dari status rengga di facebook..
oya?
padahal, kalo dipikir-pikir, gw masih sering melakukan hal itu.
lari dari kenyataan.
sedikit-sedikit maen kabur.
mencari kenyaman ketika gw merasakan insecure.
kabur ketika merasakan ada yang nggak pas dalam hidup.
gw kadang-kadang masih terlalu pengecut buat tau dalam hidup, ga semua hal bisa berjalan sesuai dengan keinginan kita.
childish ya?
c'mon La,,,growing up!
ternyata susah banget ya, menjadi dewasa itu.
sulit sekali menghadapi kenyataan.
harus banyak-banyak tawakal.
bismillah...
PS. dan kalau kata panji..
"Don't always hope things go as your desire,,but face all happenings resolutely,,so your hearth is always safe,,.
Fall seven times,stand up eight,,my little friend,,,"
hahahaha..like it very much!
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Hemmm...
ReplyDeletelari sejenak untuk mendapatkan perspektif baru itu gpp.
yang penting nanti kembali lagi untuk menyelesaikannya :)
pergi untuk kembaLi..:D
ReplyDeleteiya...
ReplyDeleteharus bisa bangkit lagi setelah lari..
dan harus bisa kembali setelah pergi..
semeleh
ReplyDeleteiya..semeleh..
ReplyDeleteps.oi,,blog diisi dunk na..
go dela go dela go...
ReplyDeleteLari mungkin perlu tapi hadapi semua itu kayaknya lebih bijak, jadi suatu saat kalo kita punya case yang sama udah tahu mau jalan ke kanan ato kekiri tanpa repot berlari lagi....
intan selalu deh..
ReplyDeletekata-katanya selalu bikin terharu sekaligus semangat.